Jarang Diperlihatkan, Ini Elemen Alam Semua Teman Seangkatan Naruto!

Posted By Sendal on Monday, August 13, 2018 | Monday, August 13, 2018

https://ift.tt/2nzI95p

Setiap Ninja di dunia Naruto memiliki paling tidak satu elemen alam, yang bisa diubah menjadi Jutsu (meskipun beberapa orang ada yang kurang beruntung dan tidak bisa mengeluarkan elemen alam).

Nah begitu pula dengan teman seangkatan Naruto. Meskipun jarang bahkan hampir tidak pernah diperlihatkan (lebih sering menampilkan Jutsu unik masing-masing), namun tentu saja mereka juga memiliki Chakra elemen alam.

Kira-kira apa saja ya elemen alam milik teman Naruto? Simak daftar lengkapnya di bawah ini!

Catatan: Naruto dan Sasuke tidak masuk di sini, karena elemen alam mereka sudah sering dibahas, yaitu angin (Naruto), serta petir dan api (Sasuke), selain itu, saat ini kemampuan elemen alam mereka sudah bertambah menjadi lima elemen.

Sumber: Databook Naruto Keempat

Sakura Haruno

Berdasarkan Databook, ternyata Sakura memiliki kemampuan elemen alam tanah dan juga air!

Benar-benar mengejutkan ya, mengingat Sakura hampir tidak pernah menunjukan kemampuan alamnya.

Kemungkinan saat melakukan tinju Shanaro ke tanah, dia menambahkan elemen tanah agar semakin kuat, menurutmu?

Sai juga memiliki elemen alam yang ternyata cukup mengejutkan, yaitu api, air dan tanah.

Mungkinkah tinta dari Sai berkaitan dengan elemen alam air miliknya?


CONTINUE READING BELOW


Shikamaru Nara

Di dalam elemen alam, ternyata Shikamaru mampu menggunakan elemen api dan tanah!

Uniknya lagi, di luar elemen alam, Shikamaru juga mampu menggunakan elemen Yin, yang mana sebagian besar teman-teman Naruto memiliki elemen “Yang” di luar elemen alam.

Ino Yamanaka

Elemen alam milik teman Naruto berikutnya adalah Ino. Kira-kira, elemen alam apa yang ia miliki?

Di dalam databook keempat, elemen alam milik Ino adalah tanah dan air. Dia menunjukan kemampuan elemen tanahnya saat menggunakan Renga no Jutsu.

Uniknya di episode 496, Ino menunjukan elemen alamnya yang ketiga yaitu api. Saat bertarung memasak dengan Sakura (ketika mereka berebut hadiah untuk pernikahan Naruto dan Hinata), Ino mengeluarkan Jutsu api miliknya.

Di luar elemen alam, dia juga menguasai elemen Yin dan Yang, berarti dia menjadi salah satu teman Naruto yang memiliki banyak elemen!


Belum selesai, masih ada elemen alam milik teman Naruto lainnya yang akan kita bahas di halaman kedua, karena itu, lanjut ke halaman berikutnya, ya!

Share this article

TENTANG PENULIS


Let's block ads! (Why?)



from Duniaku Network https://ift.tt/2w2VGWY
https://www.duniaku.net
via Harian Bingo
Blog, Updated at: Monday, August 13, 2018

0 comments:

Post a Comment

Popular Posts