Jajaran Aplikasi Manga yang Menarik untuk Android (1)

Posted By Sendal on Thursday, November 03, 2016 | Thursday, November 03, 2016

JAKARTA - Dalam era digital ini memungkinkan kertas ke bentuk digital, tak terkecuali dengan komik Manga, sebutan untuk komik Jepang. Sekarang, banyak aplikasi yang memudahkan untuk membaca Manga.

Dengan begitu, membaca Manga tak perlu lagi harus menenteng buku, tapi melalui smartphone. Berikut ini aplikasi Manga terbaik khusus Android sebagaimana dilaporkan Ubergizmo, Kamis (3/11/2016).

BERITA REKOMENDASI


Bulu Manga

Aplikasi ini menawarkan pengalaman membaca Manga yang baik. Bulu Manga menyediakan interface yang bersih tanpa gangguan iklan. Dalam aplikasi ini, Anda bisa mengunduh banyak Manga dengan bantuan beberapa sumber terpercaya yang memanfaatkan Bulu Manga.

ComiXology

Aplikasi ini menawarkan in-app purchases dan berlangganan berencana untuk mendapatkan akses tak terbatas dan kemampuan membaca offline. Anda mendapatkan kemampuan untuk melihat sebelum membeli.

Mangaa Reader

Aplikasi ini merupakan salah satu aplikasi Manga terbaik yang memanfaatkan banyak sumber. Meski begitu, Anda akan menemukan kloning aplikasi yang sama di bawah nama pengembang lain di Google Play Store.

Let's block ads! (Why?)

http://ift.tt/2fHkjmd

Berita Lainnya Harian Bingo
Blog, Updated at: Thursday, November 03, 2016

0 comments:

Post a Comment

Popular Posts