Nostalgia! 7 Game Platformer Terbaik yang Layak untuk Di-remake

Posted By Sendal on Monday, June 25, 2018 | Monday, June 25, 2018

https://ift.tt/2lx0S07

Dulu, game platformer menjadi sebuah genre yang begitu diantisipasi oleh para gamer. Developer seperti Naughty Dog atau Nintendo sangat antusias untuk menelurkan game-game dengan genre platformer.

Maklum saja, dulu keterbatasan teknologi membuat developer hanya mampu membuat game dengan mekanisme yang simpel. Bagi yang belum tahu, game platformer adalah game yang mendorong kalian untuk melewati berbagai rintangan yang ada dengan jurus yang simpel pula.


CONTINUE READING BELOW


Tapi semakin berkembangnya teknologi di dunia game malah membuat para developer besar enggan untuk membuat game platformer baru. Mereka labih memilih untuk membuat game open world, RPG, atau game-game dengan genre yang bisa memaksimalkan grafis yang mereka racik.

Berita barunya, developer justru memanfaatkan engine baru dalam industri game untuk meremake game platformer lawas mereka. Setelah Crash BandicootSpyro juga dipastikan bakal keluar versi remake-nya. Sejauh ini ada tujuh game platformer terbaik yang layak untuk di-remake. Apa saja?

Toys Story 2

Memang kemungkinan untuk kembali membuat ulang game ini sangat kecil. Tapi kemungkinan kecil bukan berarti tidak ada lho, apalagi Toy Story 2 di PlayStation 1 merupakan salah satu game yang cukup digemari oleh gamer saat itu.

Di sini ada banyak kegiatan yang kita lakukan seperti mengumpulkan koin dan menyelesaikan tantangan yang ada. Level platform yang rumit juga membuat game ini nampak menjadi game yang tidak membosankan.


CONTINUE READING BELOW


Visualisasinya dan gameplay-nya memang sudah kuno, tapi momen yang ada di game ini sepertinya tak pernah pudar. Meski begitu, seri ini tetap menjadi salah satu game platformer terbaik yang layak untuk di-remake.

Kira-kira, bila di-remake maka visualisasinya bakal seperti Toy Story yang ada di Kingdom Hearts 3, mungkin.

Ratchet and Clank 1-3

Ratchet and Clank memang sudah mendapatkan versi remaster di PlayStation 4. Tapi itu semua belum cukup tentunya karena di versi baru, hanya ada 11 planet yang bisa dijelajahi sedangkan di versi original ada 18 planet.


CONTINUE READING BELOW


Meskipun visualisasi di versi terbarunya keren, tapi kebanyakan gamer sangat menginginkan seri terdahulu yang didaur ulang yaitu Ratcher and Clack 1-3. Tinggal nanti developer yang membuatnya menambahkan banyak tantangan serta elemen baru di versi remake itu.

Di seri-seri selanjutnya juga para developer membutuhkan pendekatan yang sama. Satu-satunya kelemahan bila Ratchet and Clank 1-3 di-remake adalah waktu gameplay-nya cukup pendek.

Ada game platformer terbaik yang layak untuk diremake apalagi ya? Yuk langsung kita melaju ke halaman selanjutnya.

Share this article

TENTANG PENULIS


Let's block ads! (Why?)



from Duniaku Network https://ift.tt/2tC5RjQ
https://www.duniaku.net
via Harian Bingo
Blog, Updated at: Monday, June 25, 2018

0 comments:

Post a Comment

Popular Posts