Tiga Smartphone Android Jadul Pilihan

Posted By Sendal on Tuesday, October 04, 2016 | Tuesday, October 04, 2016

JAKARTA - Smartphone Android telah menjadi bagian hidup sejak 2008. Beragam model dari beberapa vendor diketahui bermunculan dengan menawarkan keunikan dan karakteristik tersendiri.

Namun beberapa smartphone Android jadul berikut ini, mungkin akan menjadi pengingat karena pada masanya cukup kompetitif dengan merek dan model smartphone lainnya. Berikut tiga smartphone jadul pilihan sebagaimana dilansir Android Pit, Selasa (4/10/2016).

BERITA REKOMENDASI


Nexus 4

Smartphone yang dibuat oleh LG ini menjadi menjadi salah satu perangkat yang kompetitif pada 2012. Nexus 4 menjadi ponsel yang menggunakan Android Jelly Bean 4.2 dan dijual secara global. Sebagaimana diketahui, pada 2016, Google akan segera mengeluarkan seri ponsel terbaru, yakni Pixel dan Pixel XL, sehingga Nexus 4 akan menjadi ponsel yang pantas untuk dikenang.

Samsung Galaxy S Advance

Sama seperti Nexus 4, Samsung Galaxy S Advance juga diluncurkan pada 2012. Ia memiliki RAM 768 MB, bodi yang terbuat dari plastik, dan daya tahan baterai 1.500 mAh. Dengan spesifikasi tersebut, ponsel ini cukup bernilai tinggi pada saat itu.

Sony Xperia Arc S

Smartphone ini sama seperti Samsung Galaxy S Advance, yakni memiliki bodi berbahan plastik. Selain itu, Sony Xperia Arc S juga memiliki RAM 512 GB dan memori internal 1 GB. Meski berbahan plastik, ia memiliki ketahanan bodi yang dikatakan cukup tangguh.

Let's block ads! (Why?)

http://ift.tt/2dObR4m

Berita Lainnya Harian Bingo
Blog, Updated at: Tuesday, October 04, 2016

0 comments:

Post a Comment

Popular Posts