Peneliti Gunakan Drone untuk Hack Bola Lampu Pintar

Posted By Sendal on Friday, November 04, 2016 | Friday, November 04, 2016

CALIFORNIA - Melihat bola lampu bisa berubah warna di tombol touch, bisa diprogram aktif dan mati ketika seorang memasuki ruangan, atau meninggalkan ruangan bisa dibilang keren. Akan tetapi, bagaimana dengan keamanan dari bola lampu pintar seperti Philips Hue itu sendiri?

Menurut Ubergizmo, Jumat (4/11/2016) bola lampu pintar bisa menjadi mimpi buruk keamanan, menurut peneliti yang baru-baru ini menunjukkan di mana mereka menggunakan drone untuk membajak bola lampu pintar untuk mengaktifkan atau menonaktifkan dan menyebabkan mereka strobe dan flicker yang bisa membuat tidak nyaman untuk dilihat.

BERITA REKOMENDASI


Bagaimana ini terjadi? Ini terjadi dengan memanfaatkan kelemahan pada aspek Touchlink dari sistem ZigBee Light Link, sehingga melewati pengamanan apa pun yang dimasukkan ke dalam tempat. Untuk beberapa hal itu mungkin tidak tampak seperti masalah besar, tetapi bagaimana jika seluruh kota yang mengadopsi lampu pintar?

Sejak ditunjukkan kerentanan lampu pintar itu, perusahaan pembuat lampu pintar Philips dilaporkan menambal kecacatan tersebut. Meskipun New York Times tampaknya berpikir bahwa perusahaan mungkin tidak akan fokus terhadap masalah tersebut.

Let's block ads! (Why?)

http://ift.tt/2fibNHa

Berita Lainnya Harian Bingo
Blog, Updated at: Friday, November 04, 2016

0 comments:

Post a Comment

Popular Posts